Apa Itu RSS Feed?

RSS adalah sebuah file berformat XML untuk sindikasi yang telah digunakan (diantaranya dan kebanyakan) situs web berita dan weblog. Teknologi yang dibangun dengan RSS mengijinkan kita untuk berlangganan kepada situs web yang menyediakan umpan (feed) RSS, biasanya situs web yang isinya selalu diganti secara reguler. Untuk memanfaatkan teknologi ini kita membutuhkan layanan pengumpul. Pengumpul bisa dibayangkan sebagai kotak surat pribadi. Kita kemudian dapat mendaftar ke situs yang ingin kita tahu perubahannya. Namun, berbeda dengan langganan koran atau majalah, untuk berlangganan RSS tidak diperlukan biaya, gratis. Tapi, kita biasanya hanya mendapatkan satu baris atau sebuah pengantar dari isi situs berikut alamat terkait untuk membaca isi lengkap artikelnya. (wikipedia.org)

Berlangganan melalui RSS FEED

Untuk memudahkan anda berlangganan RSS FEED dari Barayuda.Wed.id, silahkan klik RSS yang tersedia dibawah ini:

Baca PostingRSS FEED untuk artikel terbaru

Berlangganan RSS FEED melalui Email

Setiap Barayuda.Web.id melakukan pembaharuan terhadap tulisan, maka anda akan mendapatkan kiriman artikel terbaru melalui Email dan semua ini gratis (tidak dipungut biaya), caranya anda cukup memasukan alamat email pada kotak text dibawah ini:

Komentar

  1. mantap bos artikel-artikelnya sangat bermanfaat semoga bisnis anda terus berkembang dan semakin maju

    BalasHapus
  2. Wah, makasi LOKET PPOB.. :D
    Trima kasih doanya.. :D
    Sngat bersyukur, lumayan dpt tawaran2.. :D

    moga ada waktu utk update blog ini.. :D

    BalasHapus

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan Komentar sahabat disini atau feedback untuk kemajuan blog ini :)
Jika ingin bertukar link website atau blog silahkan klik disini :)

Salam Blogger.